Ketua Umum PSSI Erick Thohir, buka suara atas keluhan yang dilontarkan Shin Tae-yong terkait format jadwal di Piala AFF 2024.